Museum Kereta Api AMbarawa, berjarak 1km dr Griya Katarina
Terdapat deretan Kereta Api bersejarah dari zaman Belanda, peninggalan-peninggalan bersejarah lainnya yg dapat mengedukasi anak-anak anda, tiket masuk untuk dewasa Rp10.000 dan anak-anak Rp 5.000
Kereta Wisata hanya beroperasi saat weekend dan Libur Nasional, dengan harga tiket Rp 50.000/orang dengan rute Ambarawa-Tuntang dan Ambarawa-Bedono